Cara transfer shopeepay ke DANA menggunakan kode QR code bisa kalian ikuti langkah-langkah berikut
- Silahkan buka aplikasi DANA
- Pilih menu "Saya" 👤 dipojok kanan bawah
- Pilih menu "Bisnis" dibagian atas samping menu "Personal"
- Tekan menu "Qris Bisnis"
- Selanjutnya kalian akan menerima kode Qris Bisnis, silahkan screenshot barcode atau QR code tersebut.
- Silahkan tekan tombol scan [---] disamping menu isi saldo.
- Tekan tombol "Galeri" di pojok kanan atas
- Masukkan screenshot Qris Bisnis tadi dan tekan centang dipojok kanan atas
- Selanjutnya secara otomatis kalian masuk pada halaman pengisian nominal saldo yang ingin ditransfer silahkan isi nominal yang ingin ditransfer kemudian klik menu "Lanjutkan"
- Selanjutnya akan muncul tampilan konfirmasi pembayaran, silahkan centang "Shopeepay" dan tekan menu "Bayar Sekarang"
- Masukkan PIN Shopeepay
Apabila kalian ingin menarik saldo DANA Bisnis, tinggal ikuti langkah-langkah berikut
- Tekan menu "Tarik Saldo"
- Pilih "Saldo DANA" tujuan tarik saldo
- Masukkan nominal saldo yang ingin ditarik dikolom cashout
- Kemudian tekan menu Cashout
Sampai disini langkah-langkah cara mentransfer Shopeepay ke DANA pakai QR code, mudah-mudahan bermanfaat dan berhasil mempraktekkannya.